Dunia Tanpa Koma
Tuesday, April 08, 2014Sebuah dunia kerja yang tidak memiliki konsep"istirahat".
Dunia
yang selalu bergerak demi sebuah pergulatan mengungkap fakta, berita,
dan informasi.
Dunia yang bila digambarkan antara tidur dan bangun hanya
dibatasi oleh kegiatan ;. minum kopi dan menulis berita.
Dunia inilah
yang coba di-tangkap melalui sudut pandang atau kacamata seorang gadis muda
bernama Raya Maryadi.
Dia adalah seorang wartawan muda yang memiliki antusiasme besar. Dengan
energi membuncah dan dengan rasa ingin tahu yang luar biasa, Raya
selalu ingin terlibat dalam pusaran perubahan zaman di negeri bernama
Indonesia ini.
Itu cerita tentang Dian Sastro Wardoyo. Yang memerankan serial Dunia Tanpa Koma.
Menginspirasi ku untuk tetap berkarya. Mempercantik diri dari bakat dan kemampuaan. Talent yang istimewa dan segala nya tentang nilai kehidupan.
Emawati Puspita Ningrum
0 komentar